HUNTING BESAR SLIDE PERBANAS

Hunting Besar merupakan acara tahunan yang dilakukan oleh Slide Perbanas. Acara ini berupa regenerasi untuk melantik anggota baru Slide Perbanas yang memiliki daya juang dan kebersamaan yang tinggi dalam mengelola UKM Slide Perbanas sebagai organisasi fotografi mahasiswa. Tema Hunting Besar kali ini bertema “Kenali Potensi Diri”. Acara ini bertempat di Cipelang, Sukabumi, Jawa Barat dan dilaksanakan pada tanggal 13-15 November […]

CMT XV (Co-operative Management Training 2015)

CMT XV telah sukses dilaksanakan. Terima kasih buat kerja sama dan kerja keras semua panitia selama 3 hari (6,7,8 november) sehingga acara terlaksana dengan baik dan lancar, terima kasih kepada seluruh pihak yang telah mendukung sehingga acara dapat terlaksana, dan selamat datang keluarga baru KOPMA Perbanas Institute semoga semua kekompakan, kekeluargaan, dan ilmu yang didapat bisa sangat bermanfaat.

Company Visit 2015 Kopma Perbanas Institute

  Alhamdulillah kegiatan Company visit Kopma Perbanas Institute sudah terlaksana. Kopma Perbanas Mengucapkan terima kasih banyak kepada seluruh pihak yang telah mendukung sehingga acara ini dapat terlaksana dengan lancar dan sukses. Pada Kegiatan tahun ini kami mengunjungi pabrik dari pocari sweat dan yakult yang terletak di daerah sukabumi, jawa barat. Semoga kegiatan di tahun kedepannya dapat terlaksana lebih baik lagi.

Perbanas Institute Co-Operative Fair XV (PCF XV)

Sebentar lagii… event terbesar kopma akan hadirrr… Ayo gabung dan ikuti kegiatan kami di PCF XV TANGGAL 14-18 DAN 20 September 2015. Banyak kegiatan yang seru dan tentunya menarik untuk diikuti. 1. Kegiatan Bazar yang akan diselenggarakan di sekitar area kampus Perbanas Institute yang tentunya akan dimeriahkan oleh mahasiswa perbanas dan pengunjung yang sangat ramai, Kamu juga bisa membuka stand […]

Studi Banding Kopma Perbanas Institute 2015

  Kopma Perbanas Institute telah melaksanakan kegiatan studi banding di Kopma Bumi Siliwangi Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, Jawa Barat (Kamis,20 Agustus 2015) Kegiatan ini Merupakan kegiatan yang dilakukan Kopma Perbanas Institute dalam rangka mengevaluasi diri serta mencari inovasi baru. Semoga dengan kegiatan ini Kopma Perbanas Institute semakin berkembang.